Dari 2.174 Pelamar, Tak Satupun Lolos Seleksi Jubir KPK
Jumat, 29 Januari 2021 - 18:49 WIB
Sumber :
- ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Ipi Maryati sebelumnya menjabat sebagai staf fungsional Biro Hubungan Masyarakat, sementara Ali Fikri diketahui merupakan Jaksa Penuntut Umum (JPU) KPK. Jabatan Juru Bicara KPK sebelumnya diisi oleh Febri Diansyah.