Respons Jokowi, Pedagang Pasar Ajak Belanja ke Pasar Tradisional

Pedagang Sayuran di Pasar tradisional Kendari.
Sumber :
  • Harriansyah Djuwahir (FAOID)

"Dan ikut membangkitkan usaha kecil menengah melalui semua media sosial yang di miliki. Ini saatnya kita berdiri di kaki kita sendiri dan memperkuat ekonomi nasional. Ayo kembali belanja ke pasar tradisional,” tutur dia.