Geger! Peneliti BRIN Temukan Tanda-tanda Kehidupan Harimau Jawa di Sukabumi
Selasa, 26 Maret 2024 - 14:57 WIB
Sumber :
- VIVA.co.id/ Andri Mardiansyah (Padang)
“Amplifikasi PCR seluruh sitokrom b mtDNA dilakukan dengan primer khusus untuk harimau. Selanjutnya, seluruh hasil sekuens nukleotida disimpan menggunakan BioEdit dan diserahkan ke GenBank,” jelas Teti.
“Urutan komplemen antara primer forward dan reverse diedit menggunakan Chromaspro. Semua urutan nukleotida dugaan Harimau Jawa dibandingkan dengan data sekuen Genbank National Center for Biotechnology Information (NCBI). Penyelarasan DNA dilakukan menggunakan Clustal X dan data dianalisis menggunakan MEGA,” pungkasnya.
Baca Juga :
Hasil penelitian Teti dan tim terkait tanda-tanda kehidupan harimau Jawa disebut masih memerlukan studi genetik dan lapangan lebih lanjut.
Baca Juga :