4 Kisah Tragis di Hari April Mop yang Disangka Lelucon

Ilustrasi tanggal 1 April
Sumber :
  • Instagram

4. Marvin Gaye tewas

Salah satu legenda musik dunia Marvin Gaye meninggal dunia pada 1 April 1984. Dia tewas di tangan ayah kandungnya, Marvin Gaye Sr setelah bertengkar hebat.

Marvin sempat dilarikan ke rumah sakit, namun luka tembak di jantungnya membuatnya menghembuskan napas terakhir pada usia 44 tahun. Kabar duka tersebut sempat dianggap tipuan karena terjadi pada 1 April.(nsa)