Stimulasi Pijat Pada Bayi, Pendekatan Batin dengan Orang Tua hingga Pola Tidur Bayi yang Teratur

Stimulasi Pijat Pada Bayi, Adanya Pendekatan Batin dengan Orang Tua
Sumber :
  • Johnson Baby

Sedangkan keamanan pijat itu sendiri dari hasil review oleh Vickers, tidak ditemukan efek samping dari stimulasi pijat pada bayi.

Secara singkat, bahwa konsep stimulasi pijat adalah upaya promotif dan preventif dalam pelayanan kesehatan anak, lebih tepatnya adalah memberikan stimulasi, bukan terapi walaupun secara tidak langsung bisa berdampak mengobati. Dan stimulasi pijat itu sangat aman untuk dilakukan dengan pendampingan tenaga kesehatan.

Pijat bayi ekstrem

Photo :
  • Independent

Usia termuda pada bayi untuk bisa melakukan stimulasi pijat adalah saat bayi mengalami stimulasi awal dalam bentuk menyusui dini.

Gerakan Pijat Bayi Nasional

Photo :
  • VIVA.co.id/Adinda Permatasari

“Di awal kami mengkaji stimulasi pijat, kita mengkaji usia terawal dan usia tertua. Usia awal sebetulnya pada saat bayi itu lahir, stimulasi pijat ini sudah diawali dengan apa yang kita sebut sebagai stimulasi awal dalam bentuk inisiasi menyusui dini,”ujar DR Dr Fitri Hartanto, Sp.A(K).