Benarkah Hipertensi pada Usia Lanjut Bisa Sebabkan Demensia?
Rabu, 12 Oktober 2016 - 16:30 WIB
Sumber :
- Pixabay/geralt
Perlu diketahui, terdapat sekitar 30-40 juta di seluruh dunia pasien demensia. Dua penyebab utamanya adalah kerusakan kognitif penyakit Alzheimer dan gangguan kognitif pembuluh darah, yang mencakup sekitar 80 persen dari kasus. Seringkali, pasien yang menderita demensia ini memiliki campuran dari keduanya.