Cerita Salmafina Sunan, Pindah Keyakinan Kerena Sebuah Buku
Selasa, 27 September 2022 - 15:36 WIB
Sumber :
- dok. instagram @salmafinasunan
Akhirnya Salma mulai mengenal Tuhan dari buku yang ia sebutkan sebelumnya "Salma kebetulan suka baca, jadi dari buku Itu akhirnya kerena Salma penasaran, akhirnya Salma beli buku lain, yang related. Baca-baca beberapa artikel juga dan nonton Youtube. Salma cari referensi sebanyak-banyaknya Pokoknya dari semua akses, untuk Salma mendapatkan "jawaban"." lanjutnya.
"Tuhan itu bapa yang baik. It helps me overcome some's of my trauma" terangnya.