Brigita Manohara, Presenter Cantik Peraih 2 Gelar Muri

Presenter tvOne Brigita Manohara (instagram/brigitamanohara)
Sumber :

“Karena hidup cuma sekali, maka dimanfaatkan sebaik-baiknnya untuk memberikan manfaat bagi banyak orang,” ujar Brigita yang memiliki teknik siaran yang baik. 

Program Kabar Haji tvOne: Referensi Informasi & Berita Seputar Pelaksanaan Ibadah Haji

Selain itu, Brigita mampu membuktikan kemampuannya di bidang jurnalis dengan meraih dua rekor MURI. Rekor pertama yang dipecahkan Manohara adalah Perempuan Presenter dengan Gelar Akademik Terbanyak. Setelah meraih doktor, gelar lengkap yang dimilikinya menjadi Dr. Brigita Purnawati Manohara, S.T, S.H, M. Ikom, M.H. Sedangkan rekor kedua, Sebagai Perempuan Presenter Televisi Swasta Pertama Bergelar Doktor Hukum.

Namun di balik itu semua, ternyat cita-cita Brigita yang sesungguhnya bukan menjadi seorang jurnalis tetapi menteri. "Cita-cita sih jadi menteri, ngayal dikit boleh lah yah," ujar Brigita.

tvOne Gelar Turnamen Tenis Meja Piala Karni Ilyas 2025: Ajang Sportivitas dan Silaturahmi Antar Media
Public Expose VIVA & MDIA

MDIA Catat Laba Usaha Rp 60,8 Miliar di Semester I-2025, EBITDA Capai 93 Persen

Laba usaha MDIA melonjak hampir tiga kali lipat menjadi Rp 60,8 miliar.

img_title
VIVA.co.id
3 September 2025