Awal Mula Kiper Singapura Hassan Sunny Kebanjiran Kiriman Uang dari Suporter China
Minggu, 16 Juni 2024 - 06:06 WIB
Sumber :
- Instagram/hassansunny18
“Halo penggemar Tiongkok, Saya sangat berterima kasih atas dukungannya. Ini membuat saya merasakan semangat para penggemar sepakbola Tiongkok,”
Baca Juga :
Masih Ada Luka, Maarten Paes Bongkar Kondisi Terbaru Jelang Timnas Indonesia Vs Arab Saudi
“Selama beberapa hari terakhir QR code untuk pembayaran di warung nasi lemak saya disebar di internet. Dalam beberapa video (saya menemukan) QR code palsu. Oleh karena itu saya mengimbau semua orang untuk berhenti mengirim uang kepada saya,” ujar Hassan Sunny di Instagram @hassansunny18, dikutip Minggu, 16 Juni 2024.

Penyesalan Emil Audero Gagal Bela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia
Kiper timnas Indonesia Emil Audero Mulyadi dipastikan absen dalam laga putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026
VIVA.co.id
8 Oktober 2025