Kronologi Meninggalnya Arya Banerjee, Sempat Dicurigai Dibunuh
Selasa, 15 Desember 2020 - 10:25 WIB
Sumber :
- Times of India
Para tetangganya setempat mengatakan bahwa Banerjee tidak pernah bergaul dengan tetangganya di wilayah Jodhpur Park. Dia dulu tinggal sendirian dan jarang terlihat keluar dari kediamannya.Â
Aktris juga model ini juga lebih sering memesan makanan secara online setiap hari. Polisi juga menyelidiki siapa yang datang untuk mengantarkan makanan di kediamannya dalam 24 jam terakhir dan siapa yang berbicara atau bertemu dengannya dalam beberapa hari terakhir.

Ibunda Tangmo Nida Yakin Kematian Putrinya Penuh Kejanggalan
Artis Thailand Tangmo Nida mendadak jadi sorotan. Tangmo Nida meninggal dunia lantaran jatuh dari speedboat di Sungai Chao Praya pada 24 Februari 2022 lalu.
VIVA.co.id
4 Maret 2022