Prabowo Baru Sadar Komunikasi Pemerintah Masih Buruk: Itu Tanggung Jawab Saya!
Selasa, 8 April 2025 - 17:16 WIB
VIVA - Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, secara terbuka mengakui bahwa komunikasi dari pemerintah yang ia pimpin selama ini masih belum optimal. Ia menilai, keterbukaan informasi kepada publik masih perlu ditingkatkan, dan sebagai kepala negara, ia bertanggung jawab penuh atas hal tersebut.Â