Berapi-api! Suara Gemetar Dedi Mulyadi Buat Barisan TNI/Polri Bergemuruh
Selasa, 20 Mei 2025 - 14:10 WIB
VIVA - Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi berpidato dalam Peringatan Hari Kebangkitan Nasional Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2025. Dengan penuh emosi, Dedi menerangkan kondisi anak-anak Indonesia yang rusak karena faktor lingkungan. Mneurutnya, membawa anak nakal ke barak militer menjadi bagian dari upaya membentuk generasi yang berintegritas demi masa depan. Dia menilai, baik guru atau keluarga hanya bisa mendikte tanpa memahami kondisi jiwa anak-anak nakal tersebut.Â