PEDE! Pesan Penting Patrick Kluivert Jelang Hadapi Jepang

VIVA - Timnas Indonesia akan menjalani laga terakhir Grup C putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Kali ini, Skuad Garuda bakal bertandang ke markas Jepang di Suita City Stadium, Selasa 10 Juni 2025 pukul 17.35 Waktu Indonesia Barat.Â