Sesumbar Netanyahu Katakan Kuasai Langit Teheran

VIVA - Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengatakan bahwa Angkatan Udara Israel berhasil menguasai langit Teheran pada Senin 16 Juni 2025.