Lava Mengalir, Letusan Gunung Berapi Kembali Hebohkan Islandia

VIVA - Letusan gunung berapi di Islandia barat daya kembali memaksa evakuasi wisatawan di spa panas bumi Blue Lagoon yang terkenal secara internasional, lapor stasiun televisi nasional RUV.