Sindiran Pembalap MotoGP Melihat Kekuatan Emak-emak di Lombok
Jumat, 11 Februari 2022 - 11:30 WIB
Sumber :
Bahkan warganet heran dengan status postingan Aleix Espargaro karena mengerti dengan sebutan perempuan yang sudah memiliki anak di Indonesia.
Baca Juga :
Dalam unggahannya, Jumat 11 Februari, dia menyebut The Power of Emak-emak dengan membuat kolase foto duduk di atas motor Aprilia bersama dua orang kru, dan foto di bawahnya seorang ibu yang membawa empat anak tersebut.
“The power of Emak-Emak MotoGP style,” tulis statusnya.