5 Fakta Salam dari Binjai yang Orang Tidak Tahu

5 Fakta Salam dari Binjai yang Orang Tidak Tahu
Sumber :
  • Tangkapan Layar: YouTube

“Kalo dari dia cerita, dia gak punya pilihan ya, kak. Karena kalo buat tinju aja ya maaf tidak bisa hidup. Dari umur 14 tahun dia sudah mandiri sudah bekerja karena orang tua sudah pisah, tutur Indra Kesuma.

Saksikan video selengkapnya tentang Salam dari Binjai dalam kanal YouTube VDVC Talk, Vois Podcast episode kedelapan yang dipandu oleh Indy Rahmawati.