Sandy Permana, Artis Sinetron 'Mak Lampir' Tewas Diduga Dibunuh di Bekasi

Ilustrasi garis polisi
Sumber :
  • VIVA.co.id/Andrew Tito

Bekasi - Artis Sandy Permana pemain sinetron 'mak lampir', tewas di pinggiran jalan Cibarusah, Kabupaten Bekasi.

Sadis! Jasad Wanita Terborgol di Cisauk Tewas Usai Tagih Utang, Diperkosa Bergilir Lalu Dibantai

Yang bersangkutan pertama kali ditemukan pukul 07.00 WIB pagi. Hal itu dibenarkan Kepala Satuan Reserse Kriminal Polres Bekasi Kabupaten, Komisaris Polisi Onkoseno Grandiarso Sukahar.

"Pernah main di Mak Lampir. Sandy Permana namanya," ujar dia, Minggu, 12 Januari 2025.

Misteri Kematian Diplomat Arya Daru: Dugaan Bunuh Diri atau Pembunuhan? Ini Kata Kriminolog

Dirinya ditemukan dalam kondisi bersimbah darah oleh tetangga. Pada tubuhnya ada luka tusukan. Ada di dada hingga leher. Diduga korban tewas dibunuh.

Terungkap! Alasan Brigadir Ade Aniaya dan Bunuh Bayinya

"Awalnya korban ditemukan bersimbah darah oleh tetangga-tetangganya. Ada beberapa luka tusuk. Di dada ada, di perut, terus di leher belakang ada," kata dia.

Lebih lanjut dia mengatakan, korban sempat dibawa ke rumah sakit (RS) oleh tetangganya. Tapi sayang, nyawanya sudah tak tertolong.

"Kemudian dibawa ke rumah sakit, namun tidak tertolong," ujarnya.

Mantan Kabareskrim Polri, Komjen (Purn) Ito Sumardi

Eks Kabareskrim Ungkap Kejanggalan CCTV Kasus Kematian Diplomat Arya Daru

Mantan Kabareskrim Ito Sumardi soroti kejanggalan CCTV sebelum kematian diplomat Arya Daru. Ada titik buta yang tak terekam saat korban masuk ke kamarnya.

img_title
VIVA.co.id
19 Juli 2025