HUT ke-16 Gerindra, Prabowo: InsyaAllah, yang Terbaik untuk Bangsa dan Rakyat

Prabowo Subianto merayakan Hari Ulang Tahun Partai Gerindra
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta – Capres nomor urut 2, Prabowo Subianto merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-16 Partai Gerindra yang digelar secara sederhana di kediamannya di Jalan Kertanegara no.4, Jakarta Selatan, Selasa, 6 Februari 2024.

PM China Li Qiang Bakal Temui Prabowo, Tiba di RI Sabtu Sore

"Kita rayakan secara sederhana, hanya tumpengan. Tadi pagi sudah di Bali, ulang tahun kita yang ke-16, dua dikali delapan, dwiwindu," kata Prabowo.

Adapun perayaan yang digelar secara internal itu dihadiri sejumlah elit partai seperti Waketum Partai Gerindra, Fadli Zon dan Sekjen  Partai Gerindra, Ahmad Muzani.

Istana: Prabowo Kantongi 5 Nama Calon Dubes RI untuk AS

Prabowo Subianto merayakan Hari Ulang Tahun Partai Gerindra

Photo :
  • Istimewa

Dalam kesempatan tersebut, Prabowo menyampaikan harapannya agar Partai Gerindra dapat berkontribusi lebih banyak untuk Indonesia.

Prabowo Signs Regulation Allowing Military, Police to Protect Prosecutors

"InsyaAllah, yang terbaik untuk bangsa dan rakyat," tutur Prabowo.

Sebelum merayakan HUT ke-16 Partai Gerindra di Rumah Kertanegara, Prabowo yang juga menjabat sebagai Ketua Umum Partai Gerindra menghadiri  peringatan hari jadi partai berlambang burung garuda itu bersama kadernya di Denpasar, Bali.

Presiden RI Prabowo Subianto.

Prabowo Approves Blocking of Inactive Bank Accounts to Prevent Crime

The Head of the Financial Transaction Reports and Analysis Center (PPATK), Ivan Yustiavandana, stated that President Prabowo Subianto supports his agency’s move to block

img_title
VIVA.co.id
23 Mei 2025