Proyeksi IHSG Rawan Koreksi Lagi, Intip Saham Potensial Cuan

Ilustrasi IHSG.
Sumber :
  • VIVA/Muhamad Solihin

Saham PANI tergelincir 2,66 persen ke level 4.940 imbas adanya volume penjualan. Herditya mengatakan selama saham PANI berada di atas 4,730 sebagai stop loss nya, maka posisi PANI saat ini diperkirakan sedang berada pada bagian dari wave E dari wave (B).

Pelaku pasar dapat melakukan aksi spec buy saat nilai saham di rentang 4.810-4.930. Di mana target harga dari saham PANI diperhitungkan menembus level 5.450 dan 5.750. Sementara titik stop loss berada di  bawah 4.370.


Source : HaloMoney

PT Ultrajaya Milk Industry Tbk (ULTJ)

Saham ULTJ meroket 0,54 persen menjadi 1.845 didorong volume pembelian. Herditya memprediksikan posisi saham ULTJ berada di awal wave (iii) dari wave [iii], sehingga ULTJ berpeluang melanjutkan penguatannya.

Dari ulasan itu, pelaku pasar disarankan melakukan buy on weakness ketika harga saham di kisaran 1.780-1.830. Lantaran target nilai saham ULTJ diperkirakan mencapai angka 1.910 dan 2.060. Dengan titik stop loss di bawah 1.750.

Artikel ini telah tayang di InvestorTrust.id dengan judul, "Prediksi IHSG dan Rekomendasi Saham Trading 27 Juni."