Langkah Memulai Hidup Sehat, Hindari 6 Makanan Putih Ini

Nasi putih.
Sumber :
  • Pixabay/pexels

4. Santan

Apakah Pisang Baik Untuk Menurunkan Berat Badan?

Meski banyak disukai sebagai bahan campuran masakan karena rasanya yang gurih, namun santan juga bisa memicu gangguan pencernaan seperti diare. Santan mempunyai kandungan lemak yang sangat tinggi sehingga cenderung lebih sulit dicerna oleh tubuh.

5. Susu olahan

Agar Manfaatnya Maksimal, Ini Do's and Don'ts Nutrisi Sebelum dan Sesudah Olahraga Lari

Produk-produk susu olahan terutama susu kental manis sebaiknya dihindari dari konsumsi sehari-hari. dr. Cahyono menegaskan untuk memilih susu segar yang langsung dari sapi karena kandungan vitamin dan proteinnya yang baik bagi tubuh.

"Minum susu olahan, susu kental manis, jangan disentuh kalau mau minum susu sapi murni," tambahnya.

Ini 5 Langkah Mudah Menanamkan Budaya Hidup Sehat Sejak Dini

6. Garam

Garam diketahui merupakan salah satu campuran makanan yang harus dihindari oleh orang yang sedang diet. Beberapa studi mengatakan bahwa garam kurang baik untuk kesehatan jantung dan meningkatkan risiko hipertensi.

"Garam ganti sama garam himalaya," kata dr. Cahyono.

Ilustrasi diet.

Diet Gak Makan Nasi Tapi Berat Badan Tetap Naik, Salahnya di Mana? Begini Wejangan dari Dokter

Namun, tak sedikit yang mengeluhkan, walaupun sudah menghindari nasi, tetapi berat badannya tak kunjung turun atau bahkan malah naik. Lalu, di mana letak kesalahannya?

img_title
VIVA.co.id
2 Maret 2025