Adik Kandung Ungkap Kelakuan Mantan Suami Nikita Mirzani

Nikita Mirzani bersama adik kandungnya, Lintang Fajar Gemuruh
Sumber :
  • YouTube Crazy Nikmir REAL

VIVA – Adik kandung Nikita Mirzani, Lintang Fajar Gemuruh mengungkapkan sosok dari mantan suami sang kakak, Sajad Ukra.

TERPOPULER: Reza Gladys Ogah Minta Maaf ke Nikita Mirzani, Rita Butar Butar Salah Lirik Indonesia Raya

Saat berbincang di chanel YouTube Nikita Mirzani, Lintang menyebutkan jika kalau Sajad Ukra hanya di luarnya saja baik.

"Itu masalah sama si botak. Di luarnya aja baik, tapi dalamnya kaya model, mood-mood-an gitu cowoknya. Diakan kasar," ujar Lintang yang tidak menyebut nama hanya menyebut Botak. 

Terungkap, Ini yang Membuat Nikita Mirzani Gak Mau Memaafkan Vadel Badjideh

Bahkan Lintang mengaku pernah melihat Nikita dipukul saat di Singapura. 

"Pas di Singapura tuh, dari cara dia sebagai suami kurang proper banget deh. Pas kakak dipukul, lihat tapi mau bantuin juga gak enak, karena waktu itu masih SMP. Masa ngurusin rumah tangga orang, mau bantu, sebagai adek mau ngebantu tapi lihat kakaknya digituin, Mana lagi hamil kan. emang parang banget si botak," ujarnya.

Saksi Kunci Bakal Dihadirkan di Sidang Vadel Badjideh, Disebut Ada di Tempat saat Peristiwa dengan Lolly Terjadi

Lintang mengaku sedih melihat Nikita masih sama Sujad Ukra, karena tiap hari nangis terus.

"Kalau lihat botak mau diapain?" tanya Nikita. 

"Botak ya, kalau lihat gara-gara si botak giniin si Azka tuh kesel banget. Nampol deh boleh, berani," ujarnya. 

"Berani? Bagus itu baru adiknya Nikita Mirzani."

Nikita Mirzani dan Reza Gladys.

Nikita Mirzani Tiba-tiba Cabut Gugatan Rp100 Miliar, Pihak Reza Gladys: Lagi Bercinta Ditinggalkan!

Nikita Mirzani mencabut gugatan wanprestasi terhadap Reza Gladys di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, melalui kuasa hukumnya, Fahmi Bachmid. 

img_title
VIVA.co.id
16 Juli 2025